Rabu, 02 Mei 2018

Gejala wasir pada ibu hamil yang sering muncul dan cara mengobatinya

Gejala wasir pada ibu hamil yang sering muncul dan cara mengobatinya 

Cara mengobati wasir bagi anda penderita wasir yang sedang hamil kini telah hadir obat yang aman dikonsumsi pada wasir ibu hamil. wanita hamil memang harus menjaga kesehatan tubuh dan kesehatan kandungan salah satunya dengan menghindari makanan yg tidak sehat. jika bumil slektif dalam makanan ibu hamil juga slektif dalam memilih obat. pada penderita wasir biasanya bumil rentan sekali terkena wasir nah lalu bagaimana solusi obat yang aman bagi ibu hamil ? simak penjelasan wasir berikut.

Wasir

Wasir adalah benjolan disekitar lobang dubur (anus) atau saluran dubur (rektum) akibat bendungan dan pelebaran pembuluh balik (vena). Wasir adalah kelianan yang umum terjadi. Apa yang menyebabkan penyakit wasir dok ? Jaringan sekitar rektum dan anus memang banyak memiliki pembuluh vena, pembuluh ini berperan dalam mendukung fungsi rektum sebagai tempat penampungan dan pengosongan tinja. Bila tekanan di rongga perut bawah dan sekitar rectum meningkat, akan berdampak pada penekanan vena sehingga dapat terjadi bendungan dan pelebaran sistem vena. Bila proses ini berlangsung terus menerus maka dinding vena akan melemah dan memicu timbul benjolan yang kita kenal sebagai wasir.

Apa penyebab/pemicu terjadinya wasir ?

Cara mengatasi wasir pada ibu hamil -Penyebab terjadinya wasir belum diketahui pasti, namun faktor turunan juga berpengaruh. Selain itu, pemicu wasir adalah hal-hal yang dapat meningkatkan tekanan rongga perut bawah yaitu : Mengedan saat buang air besar Sembelit Mencret menahun Kehamilan dan mengedan saat persalinan Kegemukan Duduk atau berdiri terlalu lama misalnya akibat pekerjaan Kelainan hati yaitu sirosis hepatis.

Pengertian wasir luar dan wasir dalam

Wasir dibagi menjadi dua macam : Wasir dalam (hemorrhoid internal) Wasir ini terjadi akibat pelebaran pembuluh vena di rectum diatas batasan yang secara medis disebut linea dentate. Wasir ini dilapisi selaput lendir. Wasir luar (hemorrhoid external) Wasir yang terjadi akibat pelebaran pembuluh vena di sekitar anus, di bawah linea dentate. Permukaan wasir luar dilapisi kulit. Cegah dan obati wasir anda sedini mungkin jangan sampai di biarkan saja. Masih bingung penyakit yang anda derita itu wasir atau bukan, Simak berikut ini !
Cara Mengatasi Wasir Pada Ibu Hamil

Gejala wasir tergantung pada jenis dan tingkat keparahannya. Pertanda umum wasir adalah: Perdarahan saat BAB Nyeri Ada benjolan Gatal Untuk membedakan wasir luar atau wasir dalam, perhatikan gejala berikut:

Ciri-ciri wasir luar:

Cara mengatasi wasir pada ibu menyusui -Pembengkakan dan benjolan di sekitar dubur Rasa nyeri yang kadang sangat hebat sampai tak bisa duduk Rasa gatal Kadang disertai perdarahan.

Ciri wasir dalam:

Cara Menyembuhkan Wasir Ambeien Luar 
–Perdarahan saat BAB tanpa keluar benjolan (tingkat keparahan awal atau tingkat 1) 
-Perdarahan dan keluar benjolan saat BAB, benjolan akan masuk sendiri selesai BAB (tingkat keparahan 2) 
-Perdarahan dan keluar benjolan saat BAB, benjolan harus didorong supaya masuk (tingkat keparahan 3) 
-Perdarahan dan keluar benjolan saat BAB, benjolan sudah tidak bisa didorong masuk (tingkat keparahan 4) 
-Nyeri bila benjolan sudah cukup besar Tinja berlendir

Bagaimana cara mengobati wasir ?

-Wasir umumnya dapat ditangani dengan cara mengubah pola hidup diantaranya: 
-Banyak minum, 6 – 8 gelas (2 liter) sehari 
-Banyak konsumsi serat yaitu sayur dan buah-buahan 
-Jangan terlalu mengedan saat BAB 
-Jangan duduk/berdiri terlalu lama.

Cara alami mengatasi wasir -Bisa juga anda menggunakan obat wasir de nature yaitu ambejoss, zaitop dan zalep salwa.

Cara Mengatasi Wasir Pada Ibu Hamil

Harga Peket Obat wasir
1 paket Rp. 275.000
2 paket Rp. 500.00

Harga obat wasir ibu hamil, ibu menyusui ini sangat terjangkau dan sudah terbukti manfaatnya sejak dulu, ibu hamil jika terkena wasir ambeien pengobatanya dengan menggunakan ambejoss dan salep salwa. tunggu apa lagi cegah dan obati penyakit yang anda derita.
Konsultasi dan Pemesanan 
sms/wa ke 082111440020

Gejala wasir pada ibu hamil yang sering muncul dan cara mengobatinya Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown

0 komentar:

Posting Komentar